Tuesday 24 November 2015

Mengintip Kelahiran Baru Kota Tua Jakarta

Anda juga dapat melihat rencana ruang tata pamer baru yang terletak di ruangan Islam. Ruangan ini menunjukanbeberapa koleksi pada masa-masa Islam muncul.Saat ini hanya sedikit koleksi dipamerkan akibat dari konservasi, selain juga karena belum siapnya ruang tatapamer baru itu. Namun, ada hal menarik lain tetap dapatAnda lihat, yaitu ruang konservasi.Pemandu museum Yosep mengatakan bahwa memang tampaknya menujukkan baut atau paku yang sudah tua ini tampak sepele. Namun, mereka yakin jika para pengunjung mengetahui yang telah diganti demi menjaga kelangsungan gedung museum ini sehingga mereka lebih bisa menghargai museum.Ruangan konservasi ini menduduki ruangan yang sebelumnya digunakan untuk menunjukan koleksi islam dan litografi. Namun, karena banyaknya koleksi konservasi yang dipamerkan akhirnya digunakanlah duaruangan ini.Memang, sangat disarankan untuk memakai pemandu ketika masuk ke dalam museum karena masih ada beberapa koleksi yang tidak memiliki informasi. Pemandu museum sangat informatif dan berpengetahuan luas sehingga ia akan menceritakan banyak sejarah, bahkan mengenai koleksi yang terkadang tidak dipamerkan.

0 komentar:

Post a Comment

 
All in one Blogger Template by Ipietoon Blogger Template